Saturday, October 28, 2017

5 Tujuan wisata kuliner di asia yang HARUS agan kunjungi saat disana


Kasino88.com - Siapa sih disini yang enggak suka wisata kuliner?. Mencicipi setiap makanan atau minuman yang tersedia di sekitar kita. Mulai dari yang kaki lima hingga ke restoran mahal pun dihampiri oleh para pecinta kuliner untuk sekedar mencicipi dan memberikan penilaiannya ke makanan atau minuman itu.

Nah kali ini ane pengen kasih info 5 tujuan wisata kuliner di asia nih gan..

Kepo kan? langsung aja berangkat ke TKP

1. Bangkok
Bertualang di distrik Sukhumvit yang memiliki banyak restoran keren atau food stalls di gang-gang yang dipenuhi aroma masakan. Apalagi dengan harga yang murah meriah, siap-siap pulang dengan ukuran pinggang yang lebih besar.

2. India
Makanan India sangatlah beragam tergantung daerahnya. Anda bisa memulai petualangan Anda dari Mumbai. Kota ini terkenal dengan jajanan pinggirannya yang dikenal dengan chaat. Dijamin Anda akan kewalahan. Jangan lupa cicipi aloo chaat, aloo tikki, pani puri, dabeli pav, dan samosa chaat.

3. Tokyo
Berjalan-jalan di Tokyo sangatlah menantang. Sebaiknya Anda berjalan kaki ke semua tempat, melelahkan tetapi juga sekaligus memaksa Anda melewati gerai-gerai toko dan restoran yang menyajikan makanan menggiurkan. Tokyo memiliki restoran dengan Michelin Stars terbanyak di dunia.

4. Hong Kong
Makanan khas Hong Kong menawarkan ragam tekstur dan rasa, tapi yang pasti semuanya nyaman di perut. Barbecue pork buns, roast pork belly, dim sum, egg tarts, wonton noodles, dan diakhiri dengan Chinese tea. Berjalan-jalan sambil jajan di antara terangnya lampu neon kota vertikal ini membuat perjalanan wisata Anda terasa seperti di film Wong Kar Wai.

5. Korea Selatan
Tidak hanya orang Korea Selatan saja yang tampak menawan, tapi gerai makanan yang Anda temukan juga pasti membuat Anda menoleh dua kali. Dari yang sudah sering Anda temui di Indonesia seperti tteobbokki atau mandu, Anda juga bisa mencicipi bungeoppang dan gukhwappang, gyeranppang, atau bahkan gamja dog.

Jadi itu gan beberapa tempat wisata kuliner di Asia, gimana?

No comments:

Post a Comment